“Saya sudah sangat mengenal keberadaan BSMI sejak lama. Perannya begitu
besar dalam membantu bencana alam terutama saat gempa dan tsunami Aceh.
Begitu juga ketika menolong korban agresi Israel di Gaza Palestina. Secara
bertahap, lembaga sosial yang luar biasa seperti BSMI akan semakin diakui oleh
nasional dan interasional. Saya harap BSMI juga cepat dalam penanganan
bencana alam di Indonesia”